What's New

Primary 2 – Bahasa Mandarin : Imlek Assembly

Primary 2 – Bahasa Mandarin : Imlek Assembly

Dalam kegiatan Imlek Assembly, siswa P2 belajar mengenai simbol dan pernak-pernik dalam perayaan Imlek. Mereka dengan antusias membuat craft ornamen hiasan dinding sebagai salah satu pernak-pernik hiasan dekorasi dalam perayaan Imlek. Selain itu, mereka juga menunjukkan keingintahuan yang besar saat mengamati video asal-usul perayaan Imlek dan belajar tentang makna warna yang identik dengan imlek (warna merah dan kuning).Keseluruhan kegiatan diarahkan untuk membangun awareness siswa akan pentingnya kebersamaan untuk saling hidup rukun dan menghargai satu sama lain. ***