What's New

Nursery – Bahasa : Mengenali Simbol dan Bunyi Huruf

Nursery – Bahasa : Mengenali Simbol dan Bunyi Huruf

Siswa Nursery antusias mengikuti kegiatan mengenal simbol dan bunyi huruf melalui permainan sederhana. Pada kegiatan tersebut, siswa diminta untuk bermain secara berpasangan dan mencocokan simbol dan bunyi huruf yang tertera dalam kartu. Kegiatan ini bertujuan untuk menguatkan pengenalan huruf kepada anak serta mengembangkan kemampuan sosial melalui kegiatan bermain. ***